Bagaimana metode pembelajaran yang strategis dan inovatif di Merdeka Belajar Era New Normal COVID-19?
Yuk, simak diskusi dengan 7 SEAMEO Centre di Indonesia di webinar SEAMEO OUTLOOK! Serta Kenali lebih dekat SEAMEO Centre di Indonesia dan pelajari program-program terbarunya!
Sabtu, 6 Februari 2021
Pukul 09.00 - 11.30 WIB
Disiarkan langsung melalui kanal youtube SEAMEO BIOTROP (https://youtu.be/zItUqZcEf7c) dan TV Edukasi (https://www.youtube.com/channel/UCI1kYAAxqfbrFf3mbKwkflA), serta Radio Edukasi (suaraedukasi.kemdikbud.go.id)
Acara ini akan dihadiri oleh:
- Kepala Biro Kerjasama dan Hubungan Masyarakat Kemendikbud
- Rektor IPB (Anggota Dewan Pembina SEAMEO BIOTROP)
- Tujuh Direktur SEAMEO Centres Indonesia
Materi dalam kegiatan SEAMEO Outlook Pendidikan Abad 21 dapat diunduh di link: https://drive.google.com/drive/folders/1EVKy10ZIFo6XQljhEbVb3_EdaeGjJXL5
#SEAMEOoutlook
#MerdekaBelajar
#KemendikbudRI
#seameo
0 komentar:
Posting Komentar